
Kampus UII - Pada tanggal 9 April 2013 jam 16.00-17.30 bertempat di Hall FIAI UII, FKEI mengadakan acara pelantikan anggota magang menjadi pengurus FKEI sekaligus Reshuffle pengurus. Dengan dilantiknya para anggota magang tersebut maka secara resmi mereka saat ini tergabung dalam struktur kepengurusan periode 2012-2013.
Kabar baik diirasakan dalam kepengurusan periode 2012-2013 ini, ternyata pada tahun ini yang berkomitmen menjadi pengurus...